Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2013

Aplikasi Radio Kajian Islam di Android

Jika kita sering mengakses internet lewat Komputer, kita bisa tahu bahwa ada puluhan bahkan ratusan website yang berisi artikel dan kajian tentang islam. Sayangnya aplikasi mobile (terutama di Android)  yang menyediakan kajian ilmiah dan radio online sesuai sunnah, belum ada, jikapun ada biasanya berasal dari luar negeri dengan bahasa arab dan bahasa inggris sebagai pengantarnya  Sekarang, Alhamdulillah sudah ada aplikasi android yang berisi radio online berbahasa indonesia, download kajian terbaru dan artikel dari para ustad yang membahas berbagai hal dari aqidah, manhaj dan berbagai ilmu tentang islam langsung dari smartphone anda. Aplikasinya ini bernama  Ankabut Radio  buatan dari temen saya  +Hayi Nukman  . Aplikasi ini bisa berjalan di Android Gingerbread keatas.  Aplikasi ini cukup ringkas, terdiri dari 3 tab. Tab pertama berisi dafar radio online yang berisi kajian live. Tab kedua berisi daftar kajian mp3 terbaru yang bisa anda download langsung ke Android anda

Apakah wahabi sesat?

Al-Wahabiyah merupakan firqah sempalan Ibadhiyah khawarij yang timbul pada abad ke 2 (dua) Hijriyah, yaitu sebutan Wahabi nisbat kepada tokoh sentralnya Abdul Wahab bin Abdurrahman bin Rustum yang meninggal tahun 211 H (sekitar 800Masehi) . Wahabi merupakan kelompok yang sangat ekstrim kepada ahli sunnah , sangat membenci syiah . Khawarij ringkasnya sama dengan kelompok teroris yang banyak beredar di berbagai negara. Termasuk kelompok pimpinan Osama bin laden. Kelompok ini ingin menegakan syariat islam namun salah jalur, bayangkan saja Khawarij (termasuk osama bin laden) menganggap bahwa suadi bukan negara islam( bahkan mereka melakukan pengeboman di riyad)  mereka memusuhi ahlusunnah, termasuk Salafi dan juga bermusuhan dengan Syiah dengan keras. Jadi mereka kwaharij adalah ekstrem kanan dan sangat ekstrim dalam agama. Salah satu keekstrimannya, mereka menganggap muslim pelaku dosa besar kekal dineraka. Nah inilah wahabi yang sesat itu.  Sedangkan Salafi atau kelompok yang di

Kupas Tuntas Syirik Besar

Bismillah, Berikut ini adalah video dari acara Khazanah islam yang tayang di Trans7 tentang pembahasan tentang syirik akbar. Alhamdulillah, akhirnya ada acara TV yang mengajarkan umat islam tentang perkara mendasar yang sudah banyak dilupakan atau terabaikan. Jika kita perhatikan, kebanyakan ustad di TV memberi porsi sangat banyak tentang perkara muamalah, ibadah dan perkara ahlak, namun sangat sedikit yang membahas tentang Tauhid dan bahaya syirik. Mengapa tahuid dan kesyirikan adalah perkara yang besar, bahkan perkara yang paling besar. Lihat firman Allah dibawah ini “Tidak Aku ciptakan jin dan Manusia melainkan hanya untuk beribadah kepada-Ku.” (QS. Adz –Dzariyat: 56 ) “Dan sesungguhnya Kami telah mengutus Rasul pada setiap umat (untuk menyerukan): “Beribadalah kepada Allah (saja) dan jauhilah thaghut.” (QS. An – Nahl: 36) Alasan utama Allah menciptakan manusia dan jin dan menurunkan para rosul adalah agar manusia dan jin beribadah kepada Allah. dan inti dari dari dakw

Hukum perdukunan, Sihir, Tukang ramal dan Jimat

Bismillah, Salah satu hal yang paling berbahaya yang dianggap biasa dalam masyarakat adalah masalah dukun dan tukang ramal. Sekarang ini, para dukun, tukang sihir dan para peramal itu menggunakan gelar gelar atau nama nama yang disamarkan biar terkesan bukan dukun atau sihir? kenapa? karena masyarakat tahu kalau hal tersebut di larang oleh islam. Maka muncullah istilah baru bernama Orang pintar, penasehat spiritual, mentalist, paranormal dan sebagainya. Bahkan sebagian menggunakan sorban, jubah atau menggunakan tasbih biar tekesan islami. Sebagi seorang muslim, jangan tertipu dengan berbagai nama nama diatas, karena pada hakekatnya mereka adalah satu yaitu dukun dan tukang ramal serta tukang sihir. Renungkan dua hadist berikut ini: Diriwayatkan dari sebagian istri Nabi  shallallaahu alaihi wa sallam , beliau bersabda, “Barangsiapa yang mendatangi  tukang ramal  dan meminta untuk mengabarkan sesuatu, kemudian ia membenarkan perkataannya maka tidak diterima shalatnya 40 hari” [